Konsultan CSR Terbaik di Indonesia
Membantu anda dalam menjalankan program CSR mulai dari perencanaan program,
pelaksanaan program, evaluasi program, hingga pelaporan program yang
sudah dijalankan.
Layanan
Desain Program
Pemetaan, identifikasi kebutuhan, serta perancangan strategi dan eksekusi program
Implementasi Program
Manajemen proyek (pelaksanaan dan pengelolaan), pengembangan konten, komunikasi dan aktivasi program
Pengukuran Dampak
Pengambilan dan pengolahan data kegiatan, perencanaan proses monitoring kegiatan, pengukuran dampak bagi penerima manfaat
Jangkauan Dampak
Mitra
Project
Penerima Manfaat
Partners
Sebagai Konsultan CSR Indonesia, Maxima membersamai lebih dari 70 mitra untuk memberikan social impact kepada 186.000+ beneficiary demi mewujudkan Indonesia yang lebih baik melalui perubahan sosial





Blog
Lawan Narkoba dan Berantas Bullying, Kimia Farma ajak Anak Muda dalam Program Generasi Hebat
Dampak Sosial Indonesia sebagai yayasan Maxima Indonesia berkolaborasi dengan PT. Kimia Farma Tbk dalam rangkaian Kick Off Program Generasi Hebat. Rangkaian Kick Off yang berlangsung pada Minggu, 19 Juni lalu ini dihadiri oleh sekitar 418 peserta yang terdiri dari...
Pengembangan CSR Berbasis Two Way Communication
Hubungan masyarakat merupakan salah satu unsur penting dalam implementasi kegiatan Corporate Social Responsibility (CSR). Hal ini bertujuan mengantisipasi berbagai kejadian buruk yang berpotensi menjadikan perusahaan bermasalah. Selain itu, hubungan masyarakat dapat...
6 Pilihan Program CSR bagi Organisasi dan Perusahaan
Konsep Corporate Social Responsibility (CSR) bukan lagi sebuah konsep yang baru bagi organisasi atau perusahaan. CSR sudah dianggap sebagai bagian program pembangunan berkelanjutan pada awal 1990-an yang diinisiasi oleh seorang industrialis Swiss sebelum...