Sep 21, 2020 | Blog, Tips and Tricks
Setiap organisasi memiliki definisi tersendiri mengenai kinerja. Hal ini dikarenakan kinerja merupakan konsep yang luas mencakup makna yang beragam, audiens yang berbeda dan konteks yang berbeda sehingga indikator kinerja organisasi memiliki bentuk yang berbeda....